Apel pisah sambut Kapolres Tegal berlangsung di halaman Mapolres Tegal, Rabu 15/01/20.
AKBP Dwi Agus mengucapkan selamat datang kepada Bapak Iqbal dan Ibu, selamat atas amanat jabatan Kapolres Tegal, beliau berharap Polres Tegal yang sudah di bangun sistem dan strukturnya di bawah kepemimpinan AKBP M. Iqbal S bisa menjadi lebih baik lagi sehingga bermanfaat bagi masyarakat Kabupaten Tegal.
Sebelum menjabat Kapolres Tegal AKBP Muhammad Iqbal Simatupang, S.I.K, menjabat sebagai Kasubdit III Ditres Narkoba Polda Metro Jaya. beliau juga menyampaikan bahwa program - program yang sudah berjalan tetap di optimalkan dan di tingkatkan lagi sehingga program tersebut bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.
0 Comments